DATA RT/RW LINGKUP KECAMATAN LANDASAN ULIN
Nomor Dokumen
300317050
Tanggal Publish
26 March 2024
Jenis Informasi
Program dan Kegiatan
Kategori Dokumen
Berkala
Tipe Dokumen
Text (.xlsx)
Penerbit
Kecamatan Landasan Ulin
Kandungan Informasi
Rukun Warga atau sering disingkat RW merupakan lembaga pemerintah yang terdiri dari beberapa kelompok RT di suatu Desa/ Kelurahan dan dipimpin oleh satu ketua RW. Sedang RT adalah Rukun Tetangga yang menghimpun beberapa Kepala Keluarga atau KK disetiap Desa/ Kelurahan dan dipimpin oleh satu ketua.