Rapat kesepakatan antara Pemerintah Kota Banjarbaru dengan Kantor Pertanahan Kota Banjarbaru
Nomor Dokumen
400365225
Tanggal Publish
15 November 2024
Jenis Informasi
Program dan Kegiatan
Kategori Dokumen
Berkala
Tipe Dokumen
Gambar (.jpeg)
Penerbit
Bagian Pemerintahan_Sekretariat Daerah Kota (Setdako) Banjarbaru
Kandungan Informasi
pada tanggal Tanggal 7 November 2024 telah dilaksanakannya rapat Kesepakatan antara Pemerintah Kota Banjarbaru dengan Kantor Pertanahan Kota Banjarbaru tentang pemanfaatan zona nilai tanah untuk pajak bumi dan bangunan perdesaan dan perkantoran dan bea perolehan hak atas tanah dan bangunan, serta pembaharuan dan pembuatan peta zona nilai tanah, yang mana rapat tersebut di hadiri oleh kedua belah pihak dan rapat tersebut dipimpin langsung oleh Kepala Bagian Pemerintahan Sekretariat derah Kota banjarbaru